Kelepon Martapura

8. Kelepon Martapura

Makanan Khas Kalimantan Selatan
Kelepon Martapura via wikipedia.org
Makanan khas Kalimantan Selatan selanjutnya yaitu Kelepon Martapura. Makanan ini dikenal sebagai jajanan pasar dan terkenal dengan semboyannya “Pacah di ilat” yang kalau dalam bahasa Indonesia artinya pecah di lidah.
Ini adalah salah satu makanan khas yang paling enak dimakan pada sore hari sambil bersantai dan makanan ini banyak ditemukan di kota Martapura yaitu ibukota salah satu kabupaten di Kalimantan Selatan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Patin Baubar

Rondo Royal

Manday