Sate Madura

12. Sate Madura

Sate Ayam Khas Madura
perutgendut.com
Kalau kamu lihat di film-film atau media elektronik lain, pedagang sate biasanya digambarkan sebagai orang Madura. Dan, sate yang paling terkenal adalah sate Madura. Kamu bisa menemukan hampir di tiap kota besar di Indonesia.
Sate Madura bukan hanya sate ayam saja, tapi juga sate kambing yang sama lezatnya. Kalau sate kambing, biasanya akan ada kaki kambing yang digantung di gerobak milik penjualnya. Memanggang sate Madura biasanya menggunakan arang batok kelapa.
Sate khas ini memakai bumbu kacang yang halus untuk sausnya. Kacang ditumbuk sampai halus bersama dengan sedikit bawang merah dan petis. Bumbu kacang ini yang menambah cita rasa dari sate Madura lho

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Patin Baubar

Rondo Royal

Manday